26 May 2014

Makanan Alami Penyembuh Asam Urat



Cara menyembuhkan asam urat secara alami adalah dengan mengkonsumsi :

Daun sirsak
Cara meramunya yang pertama adalah:
Petik daun sirsak  7 hingga 10 lembar. Rebus dengan 2 gelas air dan biarkan memdidih sampai tersisa kira-kira satu gelas. Minum air rebusan daun sirsak tersebut dan minum 2 kali sehari.

Ramuan kedua :
Cara kedua dalah dengan cara obat luar, sangat mudah dilakukan. Anda cukup mengambil beberapa helai daun sirsak, cuci dan tunbuk sampai halus dan balutkan pada bagian yang terkena asam urat.

Ramuan ketiga :
Ramuan ini sedikit berbeda dengan keterangan yang diatas, tapi tujuannya tetap sama yaitu mencegah asam urat. Caranya dengan memetik 7-10 helai daun sirsak dan tambahkan dengan akar didaguri. Rebus denga 2 gelas air, kemudian diminum 2 kali sehari.

Pare
Buah pare mentah buang bijinya lantas bersihkan bersih serta potng-potong rebus dengan 2 gelas sampai jadi gelas lantas minum airnya 1 hari kali. 

Kumis kucing
bersihkan bersih 10 gram daun kumis kucing kering atau 20 gram basah, 10 gram meniran kering atau 20 gram basah, 10 gram sawi tanah kering atau 20 gram basah, 15 gram jahe merah kering atau 30 gram basah, serta 10 gram kapulaga kering. memarkan jahe merah serta gabung dengan bahan yang lain, rebus dalam satu liter air sampai tersisa setengahnya. minum pagi, siang serta sore hari, tiap-tiap ¾ gelas ( 150 ml ) atau minum 2 x 1 hari tiap-tiap 200 ml. 

Tekokak serta leunca
Tekokak serta leunca dapat kita masak buat jadi sayur serta makan secukupnya upayakan 2 hari sekali. 

Daun salam
Ambillah 10 lembar daun salam fresh rebus dengan 2 gelas air sampai jadi gelas lantas minum 2 kali 1 hari. 

Ubi jalar merah
200 g ubi jalar merah + 5 butir cengkeh + buah biji pala + ruas jari kayu manis + 15 g jahe merah + 5 butir kapolaga + 10 butir merica serta gula merah secukupny lantas rebus dengan air ½ l air sampai jadi ½ l air lantas minum airnya 2 kali 1 hari serta ubinya juga dapat di makan. 

Jus nanas
Ambil setengah buah nanas yang matang, blender, kemudian minum pagi dan malam. 

Buah sirsak
Santap langsung atau dibuat jus. Minum di pagi dan malam hari.

Buah alpukat
Santap langsung atau dibuat jus. Minum di pagi dan malam hari.

Buah belimbing manis
Santap langsung atau dibuat jus. Minum di pagi dan malam hari.

Buah apel
Santap langsung atau dibuat jus. Minum di pagi dan malam hari.

Atau gunakan ramuan berikut 
Bahan 1 :
- Kayu manis sebesar ibu jari
- 5 gram biji pala
- 5 butir kapulaga
- 5 butir cengkih
- 200 gram ubi jalar merah
- 10 butir merica
- 15 gram jahe merah
- 200 cc susu sapi cair
- 1500 cc air
Cara membuatnya :
Setelah dicuci bersih rebus ramuan tadi hingga air tersisa 500 cc. Saring dan tambahkan susu cair, minum selagi hangat.

Bahan 2 :
- 1 buah Apel Manalagi
- 2 sendok makan sari jahe
- 3 sendok makan sari temulawak
- Air perasan Jeruk Nipis
- Garam secukupnya
- 0,5 cangkir air matang
Cara membuatnya :
Setelah bahan dicuci bersih, satukan lalu dibuat menjadi jus dan minum 3 kali dalam sehari. 

Daun Mangga
Pohon mangga yang memiliki nama latin mangifera Indica ini mempunyai sifat dan khasiat sebagai bahan untuk mengobati asam urat dengan memanfaatkan daunnya dengan cara menyeduh daun muda dari buah mangga tersebut dengan menggunakan air yang mendidih. Tunggu sampai air seduhan tersebut berubah menjadi kecokelatan seperti teh dan tentunya sebelum anda menyeduhnya telah mencuci bersih daun tersebut. Untuk menambah agar rasanya lebih enak anda bisa menambahkan madu atau gula pasir dengan catatan penderita tidak sedangn mengalami penyakit diabetes.

Jus jahe dan madu
Bahan :
15 gram jahe
air matang secukupnya
madu secukupnya

Cara membuat :
Kupas jahe lalu buat jus.Boleh dengan cara diparut, diproses dengan juice extractor maupun diblender lalu disaring.Tambahkan air matang dan madu secukupnya ke dalam jus jahe, lalu minum.

Jus jahe dan temulawak
Bahan :
10 gram jahe
15 gram temulawak
15 gram kencur
air matang secukupnya
madu secukupnya

Cara membuat :
Kupas jahe lalu buat jus. Boleh dengan cara diparut, diproses dengan juice extractor maupun diblender lalu disaring.Tambahkan air matang dan madu secukupnya ke dalam jus jahe, lalu minum. Konsumsi secara rutin agar asam urat anda normal kembali.

Jus jambu biji
Sebagai terapi untuk penyembuhan asam urat dan rematik, jus buah jambu biji diminum satu gelas, kira-kira 2 jam setelah makan.Lakukan hal ini rutin setiap hari untuk mencapai hasil maksimal.

Bahan :
1 buah jambu biji yang matang dan masih segar
air matang secukupnya.

Cara membuat :
Cuci bersih jambu biji.Potong-potong kecil ,lalu masukkan ke dalam blender beserta air secukupnya.Proses sampai menjadi jus yang lembut.Bila tampak masih ada bijinya bisa disaring.Minum segera selagi masih segar.

Jus jeruk keprok
Sebagai terapi untuk penyembuhan asam urat dan rematik, jus jeruk keprok diminum 2 kali sehari setelah makan per konsumsi sebanyak 2 gelas.

Bahan :
1 buah jeruk keprok yang matang dan segar
air matang secukupnya.

Cara membuat :
Jeruk dikupas lalu diblender hingga halus sambil menambahkan air sedikit demi sedikit.Segera minum bila telah siap.

Jus jeruk lemon
Sebagai terapi untuk penyembuhan asam urat dan rematik, jus jeruk lemon diminum 2 kali sehari setelah makan per konsumsi sebanyak 2 gelas.

Bahan :
1 buah jeruk lemon yang matang dan segar
air matang secukupnya.

Cara membuat :
Jeruk dikupas lalu diblender hingga halus sambil menambahkan air sedikit demi sedikit.Segera minum bila telah siap.

Jus jeruk nipis
Sebagai terapi untuk penyembuhan asam urat dan rematik, jus jeruk nipis diminum 2 kali sehari setelah makan per konsumsi sebanyak 2 gelas.

Bahan :
1 buah jeruk nipis yang matang dan segar
air matang secukupnya.

Cara membuat :
Jeruk dikupas lalu diblender hingga halus sambil menambahkan air sedikit demi sedikit.Segera minum bila telah siap.

Jus melon
Sebagai terapi untuk penyembuhan asam urat dan rematik, jus melon diminum 2 kali sehari per konsumsi 2 gelas pada waktu pagi dan malam hari

Bahan :
1 buah melon yang matang dan segar
air matang secukupnya.

Cara membuat :
Jeruk dikupas lalu diblender hingga halus sambil menambahkan air sedikit demi sedikit.Segera minum bila telah siap.

Catatan :
Buah melon mempunyai kandungan zat antikoagulan atau zat anti pengendapan yang disebut adenosine.Fungsi dari zat tersebut adalah menghentikan penggumpalan darah.Selain itu, kandungan karotenoid pada buah melon lumayan tinggi.Buah melon juga dapat mencegah kanker paru.

Jus pisang
Sebagai terapi jus pisang diminum satu gelas per konsumsi sekali dalam sehari.

Bahan :
1 buah pisang yang matang dan segar
air matang secukupnya.

Cara membuat :
Pisang dikupas lalu dipotong kecil-kecil.diblender hingga halus sambil menambahkan air sedikit demi sedikit.Segera minum bila telah siap.

Catatan :
Buah pisang mempunyai kandungan kalium yanag sangat tinggi.Adapun kalium mempunyai fungsi untuk menyeimbangkan air dalam tubuh, menurunkan tekanan darah, memelihara kesehatan jantung, membantu membawa oksigen ke otak.Sedangkan buah pisang yang belum masak mempunyai kandungan hemiselulosa yang lumayan tinggi, yang berfungsi membantu pembuangan lemak dalam darah.


Inilah tips pengobatan alternatif asam urat lainnya :                               
  • Menyembuhkan Asam urat
  • mengkonsumsi susu kambing secara dengan teratur
  • mengkonsumsi buah jeruk dengan teratur 
  • mengkonsumsi minyak belimbing dengan teratur 
  • mengkonsumsi minyak apel dengan teratur 
  • mengkonsumsi buah tomat dengan teratur 
  • mengkonsumsi buah naga dengan teratur.mengkonsumsi buah yang memiliki kandungan vit. c seperti buah jeruk, buah pepaya, buah naga, buah belimbing, buah tomat buah apel serta buah yang berguna lainnya. 
  • mengkonsumsi makanan yang memiliki kandungan potasium ( kentang, yogurt, pisang ) 
  • kurangi kegiatan kerja yang terlampau berat serta jangan sempat kelelahan 
  • lakukan program diet untuk menurunkan kandungan asam urat yang tinggi 
  • beraktivitas olahraga dengan teratur tiap-tiap hari 
  • mengkonsumsi rebusan air dari daun salam dengan teratur 

Gejala Asam Urat : 
  1. Yang terjangkit umumnya sendi jari kaki, jari tangan, dengkul, tumit, pergelangan tangan dan siku. 
  2. pada perihal masalah yang kronis, persendian merasa amat sakit waktu dapat bergerak. 
  3. sendi merasa nyeri, ngilu, linu, kesemutan serta apalagi sampai membengkak serta berwarna kemerahan ( meradang ) 
  4. umumnya pada persendian merasa nyeri waktu pagi hari ( baru bangun tidur ) atau malam hari. 
  5. merasa nyeri pada sendi berlangsung berulang-ulang kali. 

Penyebab Asam Urat : 
  • ginjal tidak dapat buang asam urat dikarenakan berlangsung peningkatan kandungan asam 
  • umumnya kristal asam urat menumpuk di persendian yang telah berlebih 
  • tidak mencermati makanan yang dikonsumsi bisa menambah keasaman 
  • mengkonsumsi terlalu berlebih zat yang banyak memiliki kandungan purin 
  • purin yang terlalu berlebih beralih jadi asam urat melewati metabolisme

Anjuran Kesehatan untuk Pasien Asam Urat : 
  1. jangan minum aspirin 
  2. janganlah bekerja terlampau keras / kelelahan 
  3. pada orang yang kegemukan ( obesitas ), umumnya kandungan asam urat cepat naik namun pengeluaran sedikit, maka baiknya turunkan berat badan dengan olahraga yang cukup 
  4. cocokkan konsumsi daya dengan keperluan tubuh, menurut tinggi serta berat badan. 
  5. mengonsumsi makanan yang memiliki kandungan potasium tinggi layaknya kentang, yogurt, serta pisang 
  6. mengonsumsi buah yang banyak memiliki kandungan vit. c, layaknya jeruk, pepaya serta strawberry 
  7. perumpamaan buah serta sayuran untuk menyembuhkan penyakit asam urat : buah naga, belimbing wuluh, jahe, labu kuning, sawi hijau, sawi putih, serai serta tomat 
  8. perbanyak mengonsumsi karbohidrat kompleks layaknya nasi, singkong, roti serta ubi 
  9. kurangi mengonsumsi karbohidrat sederhana type fruktosa layaknya gula, permen, arum manis, gulali serta sirup. 

Sumber: dari berbagai sumber.


0 comments:

Post a Comment

Contact Form

Name

Email *

Message *