31 October 2016

Khasiat ikan lele untuk atasi impoten




Jika tidak ada lele lokal maka lele dumbo juga tidak apalah, diantara sekian banyak khasiat ikan lele ialah memperkuat otot-otot perut, mengobati kencing manis, impotensi, hepatitis, ambien, eksim.

Cara pemakaian ikan lele direbus lalu dimakan atau ikan lele dibakar hangus ditumbuk halus lalu dibuat serbuk dan diminum.

Bagi yang menderita impoten, ambil ikan lele dimasak sesuai dengan selera anda lalu dimakan, yang dijual di warung-warung biasanya dalam bentuk goreng lalu dicampur dengan lalapan, ini sangat baik jika disertai lalapan kemangi.

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!




Sumber: dari berbagai sumber.

Related Posts:

  • Inilah khasiat bumbu masakan Indonesia sebagai negara tropis, sangat kaya akan rempah-rempah. Dilihat dari literatur rempah-rempah itu sendiri, dikenalkan dari para pedagang India yang datang ke Indonesia. Dari ragamnya banyak sekali jenis rempah … Read More
  • Inilah manfaat dan khasiat pohon waru Pohon Waru, meskipun jarang ditengok dan dipedulikan orang, pohon ini sebenarnya banyak tumbuh di pinggir jalan. Sebagai pohon peneduh di tepi-tepi jalan raya, tepi sungai, pematang hingga berderet tumbuh di tepi panta… Read More
  • Ramuan sirup ini bisa atasi batu ginjal Batu ginjal adalah sejenis kalsium, seperti kalsium oksalat yang tersimpan di ginjal. Mereka berbentuk seperti batu kecil didalam ginjal. Hal semacam ini bakal mengakibatkan sakit luar biasa di bagian belakang dan pingg… Read More
  • Manfaat irisan bawang merah untuk ruangan Sejak abad ke-19, orang-orang di Eropa memakai irisan bawang merah untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit. Penyembuhan dengan irisan bawang merah dikenal dengan istilah Ayurdeva. Bahkan beberapa dokter homeopati j… Read More
  • Khasiat buah maja Namanya cukup familiar, maja, potongan nama Majapahit, sebuah kerajaan besar di masa lalu. Konon, nama Majapahit berasal dari kata maja dan pahit, yaitu buah maja yang berasa pahit. Selain itu Sumpah Palapa yang diucap… Read More

0 comments:

Post a Comment

Contact Form

Name

Email *

Message *